RajaKomen
Viral Mudik Sehat PSBB, Polisi Temui Blue Bird

Viral Mudik Sehat PSBB, Polisi Temui Blue Bird

23 Mei 2020
1958x
Ditulis oleh : Writer

Bagi kamu yang ingin mudik ke rumah halaman, tentunya kamu harus ekstra hati-hati dalam memilih transportasi di saat PSBB (Pembatasan Sosial Berskala Besar) ini. Kabarnya, ada sejumlah checkpocint yang harus kamu hindari untuk bisa sampai ke tempat tujuan.

Nah, berita mudik yang sedang viral saat ini adalah pertemuan antara Polda Metro Jaya dengan manajemen Blue Bird dan Big Bird. Pertemuan ini untuk mengklarifikasi informasi Mudik Sehat PSBB 2020 yang sempat viral beberapa waktu yang lalu.

Hasil Pertemuan Polda Metro Jaya dengan manajemen Blue Bird dan Big Bird

Menurut Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Yusri Yunus, saat dikonfirmasi para Selasa (19/5/2020), menerangkan bahwa hasil audiensinya menyebutkan pihak Blue Bird atau Big Bird menyatakan penyebaran informasi program 'Mudik Sehat PSBB 2020' itu tanpa sepengetahuan direksi dan pimpinan Blue Bird atau Big Bird.

Selain itu, dalam pertemuan tersebut, pihak Blue Bird dan Big Bird juga menyampaikan sangat memahami aturan PSBB dan mematuhi aturan larangan mudik dari pemerintah. Sehingga dipastikan tidak ada rencana untuk membuat program 'Mudik Sehat PSBB 2020'.

Dugaan sementara, ada karyawan pihak Blue Bird yang sengaja memposting design flyer 'Mudik Sehat PSBB 2020' pada profil picture WhatsAppnya yang akhirnya menyebar. Namun sampai sekarang belum diketahui identitasnya.

Atas penemuan tersebut, Yusri mengklarifikasi bahwa pihak manajemen Blue Bird akan melakukan audit internal untuk menelusuri karyawan maupun pihak internal yang menyebarkan informasi tersebut. Setelah itu, mereka akan melaporkan hasil audit internal ke pihak Ditlantas PMJ.

Blue Bird dan Big Bird Harus Berikan Klarifikasi yang Sebenarnya ke Warga

Tak hanya itu saja, Yusri juga menganjurkan agar pihak Blue Bird segera memberikan klarifikasi yang sebenarnya ke masyarakat melalui media sosial terkait penyebaran berita hoax ini. Sehingga tidak ada warga yang dibingungkan dengan kabar mudik di tengah kondisi pandemi ini.

Nah, bagi kamu yang sempat terkecoh, mohon bersabar ya. Karena ini adalah ujian untuk kita semua. Jadi tetaplah di perantauan untuk meminimalisir penularan virus corona agar tidak semakin meluas.

Berita Terkait
Baca Juga:
Persiapkan Diri Anda dengan Tryout Online UTBK Saintek

Persiapkan Diri Anda dengan Tryout Online UTBK Saintek

Pendidikan      

11 Jun 2025 | 265 FDT


Menghadapi ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) untuk masuk perguruan tinggi negeri merupakan salah satu langkah penting bagi setiap pelajar. UTBK saintek, yang menguji kemampuan dalam ...

Mahir Digital Marketing untuk Pemula dengan Firstpage.id

Mahir Digital Marketing untuk Pemula dengan Firstpage.id

Tips      

2 Jul 2025 | 262 FDT


Di era digital seperti sekarang, kemampuan digital marketing bukan lagi nilai tambah tapi sudah jadi keahlian wajib, apalagi jika kamu ingin membangun bisnis, karier freelance, atau bahkan ...

jasa promosi website

Jasa Promosi Website yang Efektif di 2025: Mengapa RajaBacklink.com Jadi Pilihan Terbaik?

Tips      

18 Nov 2025 | 181 FDT


Di era digital saat ini, memiliki website saja tidak cukup. Website harus dikenal, dikunjungi, dan muncul di hasil pencarian Google agar benar-benar menghasilkan keuntungan. Di sinilah ...

pesanten Al Masoem Bandung

Ekstrakurikuler Berkuda di Pesantren: Menyeimbangkan Spiritual dan Jasmani

Pendidikan      

19 Des 2024 | 666 FDT


Ekstrakurikuler berkuda di pesantren atau boarding school tingkat SMA telah menjadi pilihan yang populer di kalangan orangtua dan siswa. Salah satu boarding school terkemuka yang menawarkan ...

Mari Kita Buat Cumi Tumis Brokoli Untuk Hidangan Berbuka Puasa!

Mari Kita Buat Cumi Tumis Brokoli Untuk Hidangan Berbuka Puasa!

Kuliner      

16 Mei 2020 | 2052 Writer


Berbuka puasa, ini adalah momen yang dinantikan banyak orang yang berpuasa. Bukan hanya anak-anak yang menantikan momen ini, orang dewasa juga menantikan ketika adzan magrib berkumandang ...

Dampak Jasa Review Produk Online terhadap Peningkatan Kepercayaan Konsumen

Dampak Jasa Review Produk Online terhadap Peningkatan Kepercayaan Konsumen

Tips      

29 Apr 2025 | 385 FDT


Dalam era digital yang semakin berkembang, keputusan belanja konsumen tidak lagi hanya bergantung pada iklan atau promosi yang dipasarkan oleh perusahaan. Kini, konsumen lebih sering ...